cara ping google

5 Cara Ping Google di Android Dengan Mudah

Cara Ping Google di Android dan PC Mudah & Praktis

Swakarta.comCara Ping Google  – Windows memiliki serangkaian perintah jaringan berupa perintah prompt (CMD), yang memungkinkan kamu untuk melihat informasi yang relevan dan juga mengkonfigurasi pengaturan pada jaringan.

Ping merupakan cara yang biasa digunakan dalam menguji koneksi pada internet, apakah sedang bermasalah ataupun tidak, tetapi tidak untuk membuat sebuah koneksi menjadi cepat ataupun stabil.

cara ping google

Cara Ping Google Di Komputer Dengan CMD

Berikut ini adalah cara melakukan test ping google yang ada di komputer dengan sistem operasi Windows :

  • Prtama kamu Buka perintah prompt Windows dengan cara menekan secara bersamaan pada tombol Windows + R untuk melihat kotak dialog Run.
  • Masukkan perintah dengan mengetik CMD pada bidang yang kosong dan konfirmasikan dengan cara menekan pada tombol OK atau Enter.
  • Masukkan perintah ping pada baris perintah dengan menggunakan alamat IP atau URL, dengan format ping (spasi) alamat IP atau URL. Misal untuk ping google kamu bisa mengetikan ping 8.8.8.8 atau ping google.com
    Jadi untuk Cara Ping Google maka ketik : ping google.com
  • Tekan pada tombol Enter untuk mengkonfirmasi entri kamu dan menjalankan program CMD dengan parameter yang sudah dipilih.
  • Jika ping sudah dijalankan tanpa opsi tambahan, program akan mengirimkan empat paket data ke dalam komputer target yang sudah ditentukan dan memberi kamu informasi statistik tentang pertanyaan di dalam terminal.
  • Output ping di terminal sudah mencakup tabel ringkasan yang mencantumkan waktu respons yang sesuai, ukuran pada paket serta TTL per paket respon.
✅ BACA JUGA:   0858 Nomor Apa : Daerah dan Nama Operatornya, Lengkap

Cara Ping Google di Android

Cara Ping Google Di Android dengan Menggunakan Aplikasi Terminal Emulator, Terminal emulator merupakan aplikasi android yang bisa bekerja mirip dengan CMD pada komputer Windows.

  • Download dan instal aplikasi Terminal Emulator melalui platform Google Play Store.
  • Jika sudah terinstal di ponsel android kamu segera buka aplikasinya
  • Gunakan server google.com untuk melakukan ping dengan menggunakan aplikasi Terminal Emulator
  • Kemudian kamu ketikkan perintah ping google.com lalu tekan pada tombol Enter.
  • Maka Hasil output ping akan ditampilkan

Cara Ping Google Di Android Menggunakan Aplikasi Ping

Cara mengunakan aplikasi Ping.

  • Download dan instal aplikasi Ping yang dikembangkan oleh development WisdomStar melalui platform Play Store.
  • Setelah sudah terinstal di ponsel android kamu, segera buka aplikasinya dan langsung saja jalankan.
  • Di dalam beranda halaman aplikasi kamu pilih pada host www.google.com, kemudian klik pada tombol Start untuk bisa mulai melakukan ping sehingga langsung di tampilkan pada output ping.
✅ BACA JUGA:   Cara Export Word To PDF Dengan Mudah Dan Nyaman

Cara Ping Google Di Android Tanpa Aplikasi

Berikut ini adalah cara ping googlepada android tanpa menggunakan aplikasi :

  • Buka aplikasi browser melalui ponsel android
  • Masuk ke dalam link berikut ini https://www.meter.net
  • Kemudian klik pada tombol Start test.
  • Tunggu sampai progresnya sudah selesai.
  • Maka akan ditampilkan hasil output dari tes ping ini, Seperti berikut ini :
    • Ping, untuk menunjukkan waktu yang kamu perlukan untuk mengirim dan juga menerima sejumlah data, dalam milidetik (ms), semakin kecil nilainya maka sinyal kamu semakin stabil.
    • Download, menunjukkan kecepatan pada pengunduhan data dari server pengujian ke perangkat kamu dalam Mbit /detik.
    • Upload, merupakan kecepatan data yang diunggah ke dalam server pengujian dalam Mbit /detik.
✅ BACA JUGA:   5 Aplikasi Slow Motion Untuk Android Terbaik

Lihat Juga: