menghapus kelas di google classroom

4 Cara Menghapus Kelas di Google Classroom Dengan Mudah

4 Cara Menghapus Kelas di Google Classroom

Swakarta.comMenghapus Kelas di Google Classroom – Seperti yang sudah kita ketahui terdapat beberapa fitur khusus yang ada di dalam Google Classroom yang hanya bisa diakses oleh pengajar.

Salah satunya yaitu menghapus sebuah kelas. Nah, jika kamu penasaran dengan bagaimana cara menghapus kelas di dalam Google Classroom ? simak terus artikel yang satu ini sampai selesai.

Proses untuk menghapus kelas biasanya bisa dilakukan oleh pengajar jika kelas tersebut tidak lagi digunakan. Untuk cara menghapus kelas di dalam aplikasi belajar online ini juga sangat mudah untuk di lakukan.

Semuanya akan kita bahas dengan jelas dan juga lengkap pada bagian pembahasan. Selain menghapus kelas, sebagai pengajar di dalam Google Classroom juga bisa membuat sebuah kelas, membuat soal dan juga membuat kuis untuk para siswa.

✅ BACA JUGA:   Cara Mengunci Jaringan 4G HP Vivo

Sekali lagi, fitur tersebut hanya bisa diakses oleh seorang pengajar di dalam aplikasi Google Classroom. Nah bagi kamu yang menggunakan aplikasi Google Classroom sebagai pengajar, maka kamu bisa mengarsipkan sampai menghapus kelas setelah sudah selesai pembahasan materi.

Untuk langkah-langkah dalam melakukannya silahkan kamu simak ulasan dibawah ini.

Cara Menghapus Kelas di Google Classroom Untuk Pengajar

menghapus kelas di google classroom

Cara Menghapus Kelas di Google Classroom

Sebagai seorang pengajar di dalam Google Classroom tentu saja kita wajib membuat sebuah kelas dan juga membuat soal untuk para siswa.

Setelah itu kamu sudah bisa mengundang para siswa untuk mengikuti kelas tersebut. Kemudian setelah pembahasan sudah selesai, kamu sudah bisa mengarsipkan dan juga menghapus kelas dengan cara sebagai berikut ini :

✅ BACA JUGA:   Pulsa Indosat Tidak Masuk : Ini Penyebabnya. Lengkap

Mengarsipkan Kelas

  • Pertama kamu buka aplikasi Google Classroom.
  • Setelah itu kamu klik pada menu kelas.
  • Pilih pada salah satu kelas dan klik pada opsi yang ada di bagian kanan atas.
  • Lalu pilih pada bagian Arsip.
  • Dan Selesai.

Melihat Kelas yang Sudah Diarsipkan

  • Login ke dalam aplikasi Google Classroom.
  • Lalu pilih pada menu Kelas.
  • Kemudian kamu klik pada menu opsi yang ada pada bagian pojok kiri atas.
  • Lanjutkan Scroll ke bagian bawah dan klik pada opsi Archived Class.
  • Klik pada salah satu kelas yang ingin kamu lihat.
  • Dan Selesai.

Menghapus Kelas Secara Permanen

  • Klik pada menu kelas yang ada di Google Classroom.
  • Kemudian kamu klik pada menu opsi yang ada di salah satu kelas yang ingin kamu hapus.
  • Setelah itu klik pada opsi Hapus.
  • Sekarang kelas tersebut sudah di hapus secara permanen.