Daftar isi
Panduan Lengkap: Cara Membuat Akun Netflix & Langganan Netflix
Swakarta.com – Membuat Akun Netflix – Setelah pemerintah sudah membuka blokir pada situs Netflix dan juga mengijinkan berbagai macam ISP dalam negeri untuk mengakses langsung layanan Netflix, pengguna dari Netflix di Indonesia terus bertambah.
Hal ini juga berdampak sangat positif terhadap para pelaku usaha dalam memerangi situs-situs ‘bioskop online’ yang menayangkan konten secara ilegal.
Karena pada sekarang kita sudah bisa menikmati konten-konten yang memiliki berkualitas dengan sah, tanpa harus melanggar hak cipta dan juga merugikan siapapun.
Cara Berlangganan Netflix
Ikuti langkah-langkah berikut ini:
- Kunjungi halaman resmi dari netflix.com/signup melalui aplikasi browser.
- Klik pada Lihat Paket untuk bisa melihat pada daftar harga paket Netflix.
- Pilih pada paket berlangganan yang kamu inginkan lalu klik pada tombol Lanjut.
- Di dalam halaman yang selanjutnya, klik pada tombol Lanjut untuk membuat akun Netflix.
- Masukan alamat email dan juga password akun kamu, lalu klik tombol Lanjut.
- Klik pada Kartu Kredit ataupun Kartu Debit untuk bisa mengatur pembayaran.
- Note: Pada Saat ini pembayaran Netflix hanya bisa kamu lakukan melalui kartu kredit ataupun kartu debit.
- Lengkapi semua data pembayaran lalu klik pada tombol Mulai Keanggotaan untuk bisa menyelesaikan proses pembuatan dari akun Netflix.
- Dan Selesai. Sekarang kamu sudah bisa login ke dalam Netflix dengan menggunakan email dan juga password yang sudah kamu buat sebelumnya.
Download aplikasi Netflix untuk smartphone Android / iOS untuk mengakses Netflix melalui HP.
Cara daftar Netflix di HP Android
Cara membuat akun dan juga berlangganan platform Netflix melalui HP Android adalah:
- Pertama kamu download aplikasi Netflix melalui Google Play Store
- Selanjutnya kamu buka aplikasi Netflix pada smartphone kamu.
- Pilih pada paket langganan yang akan kamu gunakan.
- Buat sebuah akun Netflix dengan cara memasukkan alamat email dan juga password.
- Pilih pada metode pembayaran yang akan kamu gunakan.
- Selesaikan proses pembayaran.
- Dan Selesai.
- Setelah itu kamu sudah bisa login ke dalam aplikasi Netflix dengan menggunakan email dan juga password yang kamu masukkan sebelumnya.
Cara daftar Netflix di perangkat iOS (iPhone & iPad)
- Melalui aplikasi browser pada iPhone atau iPad, kamu kunjungi situs netflix.com/signup.
- Pilih pada paket langganan yang akan kamu gunakan.
- Buat sebuah akun Netflix dengan cara kamu masukkan alamat email dan juga password.
- Pilih pada metode pembayaran yang akan kamu gunakan.
- Selesaikan pembayaran.
- Dan Selesai.
Cara berhenti berlangganan Netflix
Berikut ini adalah cara berhenti berlangganan pada Netflix:
- Login kembali ke akun Netflix kamu melalui aplikasi browser di PC / smartphone kamu
- Buka pada menu dan kamu pilih Account
- Di halaman Account, kamu klik pada tombol tombol Cancel Membership.
- Klik pada Finish Cancellation untuk bisa berhenti berlangganan.
Harga Paket Langganan Netflix di Indonesia
Berapa harga dari langganan Netflix? Pada Saat ini Netflix memberikan penawaran 4 paket langganan dengan harga yang di mulai dari Rp 54.000 sampai Rp 186.000.
Berikut ini adalah daftar dari paket langganan Netflix yang terbaru pada saat ini :