smartwatch untuk penderita jantung

Smartwatch Untuk Penderita Jantung! Pilih Di Sini

Rekomendasi Smartwatch Kesehatan Terbaik Berikut Ini Bisa Jadi Pilihan

Swakarta.comSmartwatch Untuk Penderita Jantung – Dengan Kehadiran jam tangan pintar atau yang sekarang di kenal dengan  smartwatch pada saat ini memang sudah menjadi bagian dari perangkat yang penting oleh sebagian orang.

Smartwatch juga bisa dihubungkan dengan smartphone kamu yang di gunakan untuk melakukan berbagai macam keperluan. Saat ini smartwatch juga sudah dibekali dengan teknologi yang cukup mampu mendeteksi detak jantung dengan elektrokardiogram atau ECG/EKG.

Smartwatch bahkan dibekali dengan sensor serta adanya aplikasi EKG yang bahkan mampu melacak aktivitas listrik pada jantung setiap detaknya. Walaupun smartwatch belum bisa  secara langsung dapat mengetahui penyakit jantung, namun ada kalanya dapat di ketahui melalui gejala-gejala yang dipantau dengan smartwatch dapat menghasilkan keadaan jantung saat berdetak.

smartwatch untuk penderita jantung

Pilihan Terbaik Smartwatch Untuk Penderita Jantung.

Berikut ini adalah beberapa pilihan terbaik Smartwatch yang di rekomendasikan bagi kamu yang penderita penyakit jantung:

✅ BACA JUGA:   7 Aplikasi Bayar Zakat Online Android dan IOS Terbaik

1. Apple Watch Series 4

Rekomendasi di urutan yang pertama yaitu Watch Series 4 produk dari Apple yang dirilis pada 2018 dan juga dilengkapi dengan fitur ECG/EKG yang disetujui oleh FDA. Apple Watch Series 4 ini juga mampu mendeteksi pada irama serta bagaimana detak jantung yang tidak teratur. Dan Walaupun tidak secanggih produk-produk yang diluncurkan sebelumnya, smartwatch ini juga bisa menjadi salah satu pilihan bagi kamu yang membutuhkan smartwatch kesehatan yang mempunyai  fitur pendeteksi jantung. Apple Watch Series 4 bisa juga kamu dapatkan dengan harga mulai sekitar Rp6 jutaan saja.

2. Apple Watch Series 5

Para Penggunaan fitur ECG/EKG ini juga membutuhkan waktu hanya 30 detik saja dengan memiliki sensor yang mempunyai kemampuan melacak irama pada jantung kamu dan menginformasikan keadaan jantung kamu. Ada juga beberapa keadaan pada jantung yang terdeteksi oleh sensor tersebut seperti berikut ini:

  •  Irama sinus yang berarti padadetak jantung yang normal, namun juga dapat kamu rasakan nyeri pada dada atau juga menimbulkan gejala terkait dengan gangguan jantung dan menginformasikan kepada kamu untuk dapat segera cari bantuan medis.
  • Fibrilasi atrium yang mana maksudnya adalah irama pada jantung yang tidak normal sehingga membuat kondisi medis kamu jauh lebin serius dan juga membutuhkan perhatian medis segera, walaupun kamu tidak memiliki  tanda-tanda nyeri didada atau adanya rasa tidak nyaman di dada.
  • Pada Denyut jantung yang tinggi atau juga rendah dengan detail detak jantung yang juga mencapai 50-120 denyut/menit.
  • Kemudian Tidak terdeteksi yang berarti ECG juga tidak mampu membaca detak jantung.
✅ BACA JUGA:   Menggunakan Laptop Gaming untuk Bermain Game

3. Apple Watch Series 6

Selanjutnya yang harus kamu ketahui adalah smartwatch milik Apple yang terbaru yaitu Apple Watch Series 6. Tidak hanya dilengkapi dengan fitur ECG/EKG termutakhir, dan smartwatch ini juga mampu mendeteksi pada kadar oksigen yang ada di dalam darah untuk dapat mencegah happy hypoxia dari penyakit virus corona yang baru. Pendeteksi irama pada jantung maupun pada tanda-tanda fibrilasi atrium akan diberitahukan lewat aplikasi Health milik Apple.

4. Samsung Galaxy Watch 3

Saatnya Beralih ke smartwatch yang berbasis Android, Galaxy Watch 3 milik Samsung yang merupakan rekomendasi kesehatan yang juga termasuk terbaik. Smartwatch ini bahkan mampu memantau kesehatan kamu hingga apa saja aktivitas fisik pada waktu yang bersamaan. Pada Fitur ECG/EKG yang ada di smartwatch ini juga sudah disetujui  FDA. Fitur kesehatan  digunakan untuk mendeteksi tekanan pada darah, mendeteksi kalori, SpO2, kualitas tidur, dan massiv banyak hal yang lain.

✅ BACA JUGA:   Paket Combo Sakti Telkomsel Hilang : Ini dia Cara Mengatasinya

5. Samsung Galaxy Watch Active 2.

Galaxy Watch Active2 juga bisa menjadi salah satu pilihan smartwatch selanjutnya yang difasilitasi dengan fitur kesehatan seperti ECG/EKG dan juga telah disetujui oleh FDA. Smartwatch pada generasi sebelumnya juga milik Samsung ini yang mampu memonitor keadaan pada jantung yang juga berguna untuk mencegah penyakit kardiovaskular.

6. Fitbit Sense

sekarang kita Beralih ke merek selanjutnya, ada Fitbit yang baru-baru ini merilis smartwatch kesehatan yang pertama dengan fitur ECG/EKG yang juga disetujui oleh FDA. Untuk mengoperasikan fitur tersebut, kamu juga membutuhkan waktu 30 detik, di mana ada sensor elektrik Fitbit melalui Sense yang juga mampu mendeteksi detak maupun irama pada jantung. Pada fitur kesehatan lainnya seperti pemeriksaan SpO2, suhu kulit, pendeteksi tidur, pendeteksi kalo, hingga mendeteksi tingkat stres.