SWAKARTA News – Bulan Ramadhan sudah masuk kepenghujung bulan. Tinggal hitungan hari, umat muslim akan merayakan hari raya Idul Fitri 1442 Hijriah.
Tahun ini susana lebaran masih dalam masa pandemi, pemerintahpun memberlakukan himbauan untuk tidak mudik lebaran. Meski bekgitu bukan berarti silaturahmi tidak bisa dilakukan, salah satu caranya adalah berkirim kartu ucapan selamat lebaran secara virtual.
Sekarang ini, membuat kartu ucapan Idul Fitri sangatlah mudah. Beragam aplikasi tersedia dengan berbagai kemudahannya, baik dari smartphone maupun aplikasi editor gambar online seperti Canva. Dengan canva, kamu bisa melakukan editing gambar dengan lebih mudah.
Canva adalah sebuah aplikasi editor gambar yang dapat di akses secara online. Disana juga terdapat beragam template yang dapat digunakan untuk berbagai kebutuhan, salah satunya membuat kartu lebaran 1442 h.
Untuk dapat membuatnya, silahkan ikuti langkah-langkah berikut ini.
Baca Juga:
- Bingkai Twibbon Hari Raya Idul Fitri 1442 H
- Download Twibbon Idul Fitri 2021 Gratis
- Twibbon Ucapan Hari Raya Idul Fitri
- Template Twibbon Lebaran 2021
- Gratis Twibbonize Lebaran 2021
- Twibbon Hari Raya Idul Fitri 2021/1442 H
- Download Twibbon Selamat Idul Fitri 2021
- Download Bingkai Foto Twibbon Idul Fitri 2021
- Twibbonize Idul Fitri 2021 Terbaru
Daftar isi
1. Memilih Template Ucapan Lebaran
Canva menyediakan template siap edit dengan berbagai tema, cukup ketikan “Lebaran” pada kolom pencarian, makaakan muncul pilihan desain kartu lebaran yang dapat kamu pilih.
Anda juga bisa menyesuaikan ukuran desain untuk berbagai platform seperti kartu ucapan lebaran instagran, instastory, bahkan juga bisa membuat desain ucapan lebaran twibbonize.
Baca Juga: Kumpulan Twibbon Lebaran Idul Fitri 2021, Gratis Download
2. Menambahkan Kata Ucapan Selamat Lebaran
Setelah selesai memilih template yang diinginkan, selanjutnya adalah menyesuaikan kata-kata pada kartu ucapan lebaran yang akan dibuat. Selain itu, Anda juga bisa menyesuaikan tampilan teks, warna, ukuran hingga menambahkan foto sesuai dengan keinginan.
3. Menambahkan Elemen Desain
Canva juga menyediakn elemen tambahan untuk mempercantik ucapan selamat idul fitri yang Anda buat. Terdapat berbagai tambahan seperti icon, gif, video hingga efek suara. Tinggal menyesuaikan saja dengan kebutuhan.
4. Membagikan Ucapan Selamat Lebaran 2021
Setelah selasai semua desain kartu ucapan lebaran tersebut, Anda juga bisa membagikan desain tersebut kepada teman maupun saudara agar mereka dapat mengakses desain yang sudah Anda buat tersebut.
5. Menyetak Kartu Ucapan Lebaran
Canva juga menyediakan fitur “Canva Print”, untuk Anda ynag ingin melakukan pencetakan berkualitas tinggi. Kartu cetak tersebut nantinya dapak Anda kirim melalui pos.
Kamu juga bisa menggunkan website twibbonize yang menyediakan berbagai desain twibbon, misalnya saja jika ingin menngunakan twibbon idul fitri 2021. Tinggal lakukan pencarian dan gunakan desain yang kamu suka.