kredit akulaku

Cara Mudah Kredit Akulaku Tanpa Menggunakan DP

Swakarta.com – Bagi anda yang belum paham bagaimana caranya untuk melakukan kredit Akulaku dalam kredit HP online, anda jangan khawatir.Karena kita akan membahas bagaimana caranya melakukan kredit di akulaku.

Cara kredit akulaku tanpa DP

Kita akan membahas bagaimana caranya kredit menggunakan aplikasi akulaku tanpa menggunakan DP, untuk cara selengkapnya bisa anda simak berikut ini :

Cara Kredit Akulaku menggunakan HP tanpa DP

Jika anda tertarik untuk mengetahui bagaimana caranya kredit Akulaku lebih lanjut? Selain praktis dan juga tenor yang diberikan beragam, anda juga bisa mendapat kredit dengan limit tertentu tanpa harus mengeluarkan uang muka ketika pembelian barang. Oleh karena itu, anda yang ingin membeli sebuah Hp dengan cara kredit tanpa DP, Akulaku bisa menjadi alternatif yang anda gunakan, untuk cara selengkapnya bisa anda simak berikut ini .

  • Download aplikasi akulaku pada laman resminya disini,
  • Lalu anda buka aplikasi tersebut dan klik pada tulisan “MASUK”
  • Kemudian anda Masukan nomor HP anda lalu klik kirim kode.
  • Tunggu hingga anda mendapatkan sebuah kode verifikasi melalui SMS ke nomor HP yang anda daftarkan tadi.
  • Kemudian anda Masukkan kode verifikasi tersebut ke kolom yang tersedia dan klik SUBMIT
  • Sambungkan akun anda minimal dengan Facebook.
  • Kemudian anda Upload Foto KTP anda sendiri.
  • Selanjutnya Upload juga foto setengah badan sambil memegang KTP.
  • Masukkan nomor KTP anda dengan Benar.
  • Kemudian anda Masukkan nomor kontak darurat yang bisa dihubungi.
  • Selanjutnya Isi data anda dengan Lengkap.
  • Jika sudah selesai anda lakukan, tunggu pihak Akulaku melakukan verifikasi terhadap data akun Akulaku yang anda daftarkan tadi.
  • Jika proses kredit Akulaku anda telah terpenuhi, Maka anda sudah bisa melakukan pembelian barang yang terdaftar pada aplikasi akulaku.
✅ BACA JUGA:   Cara Kredit Laptop Di Shopee! Simak Berikut Ini

Syarat Melakukan Kredit di Akulaku

Sebelum anda dapat melakukan itu semua anda mestinya harus memenuhi yang namanya persyaratan yang diberikan oleh pihak akulaku. dan belum tentu semua kredit yang anda ajukan disetujui oleh pihak Akulaku, tim akulaku akan melakukan cek terlebih dahulu terhadap pengajuan kredit anda, apakah anda sudah memenuhi syarat atau belum. Adapun syarat-syarat yang harus anda penuhi antara lain : .

  • Harus memiliki e-KTP
  • Usia minimal 23 tahun
  • Berdomisili di daerah Yogyakarta, Jawa Barat, Jawa Tengah, Jawa Timur, dan Jabodetabek
  • Harus melampirkan slip gaji bagi seorang karyawan.
  • Wajib melampirkan Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) bagi seorang pengusaha.
  • Untuk yang belum memiliki NPWP, anda bisa melampirkan rekening koran.
✅ BACA JUGA:   5 Cara Cek Mutasi BRI Dengan Mudah

Keunggulan dari Akulaku

  • Limit kreditnya yang tinggi, sehingga anda bisa memilih untuk menyicil barang dengan variasi yang lebih banyak dan juga mudah.
  • Kredit menggunakan HP online yang legal dan sudah terdaftar di OJK
  • Tidak harus menggunakan kartu kredit
  • Bisa anda pakai pada e-commerce seperti Bukalapak, JD.ID, hingga Shopee